Desaku

Lupa Matikan Tungku, Rumah di Desa Ranosangia Ludes Terbakar

Kolakaonline – Senin (7/1/2019) sekitar pukul 19.00 telah terjadi kebakaran hebat rumah milik Said Uti Warga Desa Ranosangia kecamatan Toari kabupaten Kolaka. Diperkirakan api berasal dari dapur (tungku).

Menurut saksi Teto yang juga tetangga Said Uti mengatakan melihat rumah korban tiba – tiba melihat rumah Said Uti mengeluarkan asap dan lamgsung menyala.

“Saya langsung memanggil beberapa warga sekitar, namun rumah ternyata dalam keadaan kosong. Saat itu api sangat cepat membesar dan menghabiskan seisi rumah milik Said Uti. Api diperkirakan dari tungku masak yang lupa dimatikam oleh pemiliknya. Pemiliknya adalah warga Ranosangia hanya kebetulan ada acara di Desa Lakito jadi rumahnya di kosongkan,” katanya.

Kerugian akibat kebakaran rumah yang terbuat dari kayu campuran terbakar ( atap dan dinding ) dan diperkirakan kerugian sebesar Rp. 10.000.000.

Wartawan : Heri























Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Back to top button